“Satu jam duduk dengan seorang gadis cantik terasa seperti satu menit, tetapi satu menit duduk di atas kompor panas terasa seperti satu jam. Itulah relativitas” (Albert Einstein).
Situasi Lukaku di Chelsea 2 musim lalu bak ucapan Einstein di atas. Bagai duduk di atas kompor panas, Lukaku yang baru resmi direkrut Chelsea pada bulan Agustus 2021, tidak tahan untuk segera mengeluarkan unek-uneknya pada bulan Desember 2021 melalui wawancara kontroversialnya bersama Sky Sports. Read more